Selasa, 06 September 2016

Cara Instal Windows 7 dengan mudah Step By Steb


Untuk menginstall windows 7 di komputer / leptop tidak ada perbedaan, jadi tutorial ini dapat anda praktekkan di PC atau pun Leptop. OK langsung aja kita ke TKP.
Langkah pertama yang anda siapkan adalah DVD installer windows 7 atau flasdisk yg sudah ada instalan windows 7, dan tentunya seperangkat PC atau leptop.
  • Nyalakan PC yang akan anda install windows 7. Tekan tombol DELL terus menerus sampai masuk ke BIOS System. untuk merubah Posisi booting pertama melalui DVD atau usb HDD.
  • Masukan DVD installer ke DVD Room. kemudian simpan perubahan yang telah di lakukan di BIOS System. Selanjudnya komputer akan secara otomatis Restart.
  • Saat muncul pesan "Press Any Key to boot from cd or DVD..." Tekan Enter agar komputer booting melalui DVD Room. Sampai muncul seperti gambar dibawah ini. Untuk 3 pilihan di bawah tidak perlu di rubah, Klik aja tombol "Next"


  •  Selanjudnya pilih Tombol "Install now"

  • Centang "I accept the license terms"

  •  Kemudian akan muncul 2 pilihan "Upgare" atau "Custom". karena di sini kita mengintall komputer / leptop baru makan kita pilih "Cusom" 

  
  • Disini adalah langkah yang sangat penting, karena anda akan membagi partisi windows menjadi beberapa partisi. Pilih Drive options (advanced). Maka akan muncul tombol New, Delete dan Format.
    • New membuat patisi baru
    • Delete di gunakan untuk menghapus partisi
    • Format di gunakan untuk memformat harddisk/partisi
    •  
  •  Setelah partisi harddisk sudah di buat dan sudah di format, Selanjudnya klik tombol "NEXT" Maka Proses instalasi windows akan berjalan. anda hanya menunggu proses tersebut samapai komputer/leptop restart dengan sendirinya. perhatikan progress instalasi berikut. 

  • Langkah selanjudnya akan muncul kolom di mana anda harus memasukan User name dan Nama Komputer anda kemudian klik "NEXT" . seperti gambar berikut

  • Kemudian muncul kolom password jika anda ingin memproteksi komputer anda dengan password dan jika tidak maka abaikan dengan klik tombol "NEXT". 

  • Selanjudnya anda di anjurkan untuk memasukan Product key registrasi windows. dan jika anda ingin abaikan hilangkan centang Automatically activated windows. dan klik "NEXT". Maka windows akan terinstall versi trial.

  • Kali ini pilih "Ask me later"

  • Kemudian atur jam, tanggal dan time zone sesuai negara anda. kemudian klik "NEXT"

  • Maka anda telah berhasil menginstal windows 7. mudah bukan.

  • Langkah selanjudnya ada tinggal mengintall driver komputer/leptop anda dan juga program/software pendukung lain nya seperti microsoft office dll

Tidak ada komentar:

Posting Komentar